Lowongan Kerja Alfamidi Branch Samarinda

Lokerhariini.com - Loker Alfamidi Samarinda 2021 - Mencari pekerjaan di Samarinda sesuai yang kamu cari memang tidak semudah membalikan tangan. Adapun faktornya yaitu jumlah pencari kerja yang semakin banyak dan tidak diimbangi dengan banyaknya lapangan pekerjaan yang tersedia. Faktor lainnya dari tingkat pendidikan dan keterampilan yang tidak sesuai dengan tuntutan perusahaan untuk posisi pekerjaan tersebut. Kendati demikian. sebagai Job Seeker handal kamu tentu tidak akan pernah menyerah sebab untuk meraih sukses dibutuhkan usaha.  Tetap sabar, berdoa, dan teruslah mengeposkan lamaran ke berbagai perusahaan untuk pekerjaan yang sesuai minatmu dan yang memenuhi pula kualifikasi dari pekerjaan tersebut.

Untuk melnajutkan perjuangan mencari pekerjaan lainnya di Samarinda, cobalah melamar juga ke Alfamidi atau lengkapnya bernama PT Midi Utama Indonesia Tbk. Ini adalah perusahaan retail dengan jaringan toko middle market. Toko ini  menyediakan kebutuhan sehari - hari dan frozen food seperti daging segar, sayuran serta buah-buah segar. Saat ini PT Midi Utama Indonesia Tbk telah memiliki outlet berjumlah lebih dari 1400 yang tersebar diberbagai kota di Indonesia dan tentunya akan terus bertambah seiring dilakukannya ekspansi wilayah.

Lowongan Kerja Alfamidi Samarinda Terbaru 2021

Bagi kamu yang tertarik berkarir di perusahaan retail tentu ini merupakan peluang. Maka dari itu silahkan intip beberapa posisi pekerjaan yang sedang dibuka dibulan ini berikut persyaratan dan cara mengirimkan lamarannya.

Lowongan Kerja Alfamidi Branch Samarinda


STORE CREW

Kualifikasi :
  • Pria / Wanita lajang
  • Usia 18 - 24 tahun
  • Pendidikan lulusan SMA SMK sederajat
  • Tinggi badan minimal : 165 cm (Pria), 155 cm (Wanita)
  • Kemampuan komunikasi yang baik
  • Penempatan KALTIM - KALTARA (Samarinda, Balikp4p4n, Berau, Sangatta, Bulungan, Penajam)


HELPER

Kualifikasi :
  • Pria
  • Usia 18 - 25 tahun
  • Pendidikan SMA SMK sederajat
  • Kemampuan komunikasi yang baik
  • Tidak bertato dan tidak bertindik
  • Penempatan DC Samarinda


INVENTORY CONTROL

Kualifikasi :

  • Pria
  • Usia 18 - 30 tahun
  • Pendidikan minimal SMA / SMK sederajat
  • Mampu mengoperasikam Microsoft Office
  • Memiliki SIM C
  • Kemampuan analisa dan perhitungan yang baik
  • Siap bekerja mobile
  • Penempatau Berau, Bulungan, Tarakan


MAINTENANCE

Kualifikasi :
  • Pria
  • Usia 18 - 27 tahun
  • Pendidikan SMK Otomotif / Kelistrikan
  • Menguasai instalasi listrik, AC, dan Genset
  • Mengetahui tentang struktur bangunan
  • Siap bekerja mobile
  • Memiliki SIM C aktif
  • Penempatan Sangatta


APOTEKER

Kualifikasi :
  • Pria / Wanita
  • Usia maksimal 30 tahun
  • Pendidikan Profesi Apoteker
  • Memiliki Surat Tanda Registrasi Apoteker
  • Memahami prosedur CDOB
  • Paham karakteristik obat
  • Siap bekerja fulltime
  • Penempatan Branch Samarinda

Cara melamar :

Kirimkan lamaran kerja dengan cara mengisi data diri secara online melalui link formulir : pendaftaran
  • Upload berkas lamaran (1 mb)